SKRIPSI S1 KEPERAWATAN 2023: Recent submissions
Now showing items 121-140 of 264
-
HUBUNGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT DENGAN PELAYANAN PRIMA DI RUMAH SAKIT MAWADDAH MEDIKA MOJOKERTO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-09-27)Kepuasan kerja perawat secara langsung mempengaruhi kualitas perawatan pasien. Apabila terjadi ketidakpuasan maka perawat cenderung berhenti dari pekerjaannya. Karyawan yang merasa puas dengan pekerjaannya biasanya lebih ... -
PEMAHAMAN MAHASISWA TENTANG PERILAKU KEKERASAN SEKSUAL DI KAMPUS UNIVERSITAS BINA SEHAT PPNI KABUPATEN MOJOKERTO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-07-31)Tindakan kekerasan seksual sering terjadi pada dunia perguruan tinggi masih menunjukan angka yang tinggi. Angka tersebut hanya segelintir dari banyaknya kasus kekerasan seksual sebab pada kenyataanya masih banyak mahasiswa ... -
PENGARUH EDUKASI KESEHATAN TENTANG PROSEDUR OPERASI TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN PRE OPERASI FRAKTUR FEMUR DI RSUD BANGIL
(STIKES BINA SEHAT PPNI, 2023-10-02)The operative process in fractures can affect the patient's physiological and psychological conditions. The preoperative phase can have an impact on the patient's condition during surgery. The research method used is the ... -
HUBUNGAN MASA TUNGGU DENGAN TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN BEDAH SARAF YANG AKAN MENJALANI OPERASI DI RUANG H1 RSPAL DR. RAMELAN SURABAYA
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-04-13)Tindakan pembedahan merupakan pengalaman menegangkan dan menimbulkan kecemasan bagi sebagian pasien. Kecemasan akan semakin meningkat pada saat mendekati waktu operasi. Salah satu faktor yang memicu kecemasan adalah lamanya ... -
HUBUNGAN MASA TUNGGU DENGAN TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN BEDAH SARAF YANG AKAN MENJALANI OPERASI DI RUANG H1 RSPAL DR. RAMELAN SURABAYA
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-04-13)Tindakan pembedahan merupakan pengalaman menegangkan dan menimbulkan kecemasan bagi sebagian pasien. Kecemasan akan semakin meningkat pada saat mendekati waktu operasi. Salah satu faktor yang memicu kecemasan adalah ... -
Gambaran Stres Kerja Perawat Di Instalasi Gawat Darurat RSUD dr. Abdoer Rahem Situbondo
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-08-31)Stres kerja seorang pegawai merupakan suatu kondisi yang diakibatkan oleh hubungan antara seseorang dengan pekerjaannya dan memicu terjadinya penyimpangan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Gambaran Stres Kerja ... -
Pengaruh Health Education Terhadap Perubahan Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Sectio Caesarea di RSI Siti Hajar Sidoarjo
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-10-05)Sectio Caesarea merupakan metode persalinan yang melibatkan tindakan bedah. Situasi psikologis ibu sebelum menghadapi kelahiran melalui pembedahan SC sering kali menyebabkan perasaan cemas. Upaya untuk mengurangi ... -
HUBUNGAN KESEPIAN DENGAN QUALITY OF LIFE PADA LANSIA HIPERTENSI
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-10-04)Hipertensi sering disebut dengan silent killer. Menurut survey Riskesdas saat ini jumlah lansia yang mengalami hipertensi sekitar 30 hingga 40 juta. Permasalahan kesepian yang terjadi pada lansia akan mempengaruhi tingginya ... -
Pengaruh Terapi Relaksasi Otot Progresif Terhadap Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Sectio Caesare Di RSU Anwar Medika Sidoarjo
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-10-10)Persalinan yaitu proses keluarnya janin dan plasenta melalui jalan lahir atau jalan lahir lainnya dengan bantuan atau tanpa bantuan. Ada dua jenis persalinan, yaitu persalinan normal dan persalinan buatan. Persalinan buatan ... -
PENGARUH LATIHAN ROM CYLINDRICAL GRIP TERHADAP PENINGKATAN KEKUATAN OTOT PADA PASIEN STROKE DI RUANG FLAMBOYAN RSUD DR. MOH. SALEH KOTA PROBOLINGGO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-06-19)Tingginya angka insiden stroke di Indonesia mendorong perhatian. Baik di negara maju maupun negara berkembang, stroke menduduki peringkat ketiga sebagai penyebab kematian terbanyak setelah penyakit jantung dan kanker. ... -
Ketepatan Triase Perawat di unit Gawat Darurat RSU Kartini Mojosari
(Perpustakaan UniverSitas Bina Sehat PPNI, 2023-10-06)Ketepatan penilaian awal pasien atau triase merupakan hal yang penting di ruang IGD, dengan tujuan menentukan pasien yang tepat di tempat yang tepat dan waktu tang tepat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ketepatan ... -
HUBUNGAN INTENSITAS NYERI DENGAN KUALITAS TIDUR PADA LANJUT USIA PENDERITA GOUT ARTHRITIS DI POSYANDU LANSIA DESA PACING KECAMATAN BANGSAL
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-05-05)Gout arthritis merupakan suatu kondisi yang ditandai dengan endapan kristal monosodium urat yang menumpuk di persendian sebagai akibat dari peningkatan kadar asam urat dalam darah (hiperurisemia). Kristal tersebut mengendap ... -
HUBUNGAN POLA MENYIKAT GIGI DENGAN KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT PADA ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK ADDAHLAN
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-10-09)Dalam kesehatan pada anak usia dini merupakan perkembangan yang masih memerlukan perawatan. Salah satunya adalah kesehatan gigi dan mulut. Dengan pola menyikat gigi yang kurang tepat kebersihan gigi dan mulut akan terlihat ... -
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG RESUSITASI JANTUNG PARU DENGAN SELF EFFICACY TINDAKAN HENTI JANTUNG DI RSUD BANGIL
(STIKES BINA SEHAT PPNI, 2023-08-21)Heart attacks (cardiac arrest) are the main cause of death in the world, with most cases experienced by men. Handling cardiac arrest cases requires a lot of confidence and persistence so that the patient can return safely. ... -
HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DAN STRESS DENGAN NYERI DADA PADA PASIEN PENYAKIT JANTUNG KORONER DI KLINIK JANTUNG RSUD BANGIL
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-10-04)Penyakit Penyakit jantung koroner merupakan penyakit yang disebabkan oleh penyempitan dan penyumbatan pada pembuluh darah jantung. World Health Organization menetapkan penyakit jantung coroner sebagai penyakit tidak menular ... -
Hubungan Tingkat Kepatuhan Pembatasan Cairan Dengan Interdialytic Weight Gain (IDWG) Pada Pasien Chonic Kidney Disease (CKD) yang Menjalan Hemodialisis di RSUD Bangil
(perpustakaan universitas bina sehat, 2023-09-26)ABSTRAK Hubungan Tingkat Kepatuhan Pembatsan Cairan dengan Interdialytic Weight Gaint (IDWG) pada Pasien Chronic Kidney Disease (CKD) Yang Menjalani Hemodialisis di RSUD Bangil Pada pasien CKD yang menjalani hemodialisis ... -
HUBUNGAN LAMA HEMODIALISA DENGAN STATUS NUTRISI PADA PASIEN HEMODIALISA DI RSU ANWAR MEDIKA SIDOARJO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-10-03)Gagal ginjal kronis (GGK) kini menjadi masalah besar di seluruh dunia, terkhususnya di Indonesia. Pasien GGK mengalami kerusakan ginjal dan fungsinya digantikan alat melalui proses hemodialisa. Pasien yang menjalani ... -
HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI RUANG MAWAR RS KAMAR MEDIKA KOTA MOJOKERTO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-10-05)Komunikasi terapeutik sebagai dorongan dan kerja sama melalui hubungan perawat dengan pasien yang dirancang untuk mencapai tujuan terapy dalam pencapaian tingkat kesembuhan optimal dan efektif. Pelayanan keperawatan ... -
HUBUNGAN SELF-EFFICACY DENGAN KEMANDIRIAN LANSIA PASCA STROKE DALAM MEMENUHI ACTIFITY DAILY LIVING DI POLI NEUROLOGI RSUD RA BASOENI
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-08-16)Lansia adalah kelompok yang terdampak parah oleh stroke, terutama dalam activity daily living. Upaya untuk mengurangi ketergantungan lansia pasca stroke melibatkan peningkatan self-efficacy, yaitu keyakinan pada kemampuan ... -
Efektivitas Mobilisasi Miring Kanan Miring Kiri Dalam Upaya Pencegahan Pressure Injury Pada Pasien Stroke Non Hemoragik di Ruang 7 RSPAL dr. Ramelan Surabaya
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-04-13)Pasien stroke harus menjalani terapi tirah baring, bahkan bisa akan menghabiskan waktu dengan berbaring di tempat tidur, akibatnya adalah sangat rentan terkena pressure injury. Salah satu upaya untuk mencegah pressure ...