KIAN PROFESI NERS 2023: Recent submissions
Now showing items 121-140 of 176
-
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PEMBERIAN NEBULIZER UNTUK MENGATASI BERSIHAN JALAN NAFAS TIDAK EFEKTIF PADA ANAK DENGAN BRONKOPNEUMONIA DI RSUD DR. WAHIDIN MOJOKERTO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-07-26)Bronkopneumonia yaitu suatu peradangan pada parenkim paru yang terlokalisir yang biasanya mengenai bronkiolus dan juga mengalami alveolus disekitarnya, yang sering menimpa anak-anak dan balita, yang disebabkan oleh bermacam- ... -
Rancangan Desain Dokumentasi Keperawatan Berbasis Elektronik Diruang Firdaus RSI H.M Maawardhi Krian
(Perpuastakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-10-02)Dokumen rekam medis elektronik adalah perkembangan dalam sistem pelayanan kesehatan. Rekam medis elektronik merupakan cara untuk melihat sejauh mana pengembangan rekam medis diruang firdaus. Desain penelitian ini menggunakan ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ACUTE ALUNG OEDEMA DENGAN BERSIHAN JALAN NAPAS DI RSUD BANGIL PASURUAN
(PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS BINA SEHAT PPNI MOJOKERTO, 2023-10-02)Edema paru terjadi secara akut dan luas dalam waktu yang singkat, ditandai dengan gejala diantaranya sesak nafas berat, terjadinya hipoksia yang diakibatkan oleh adanya akumulasi dari penumpukan cairan di dalam paru ... -
Analisis Asuhan Keperawatan Nyeri Akut Pada Ibu Post Sectio Caesarea dengan Menggunakan Penerapan Terapi Massage Effleurage di RSU Anwar Medika
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-10-02)Nyeri merupakan pengalaman emosional dan sensorik yang tidak menyenangkan dari kerusakan jaringan aktual atau segera, atau sensasi yang digambarkan sebagai kerusakan jaringan. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan ... -
Analisa Asuhan Keperawatan Pada Anak Dengan Bronkopneumonia Yang Mengalami Masalah Bersihan Jalan Nafas Tidak Efektif Melalui Penerapan Nebulizer Di Ruang P1 RSUD R.A Basoeni Kabupaten Mojokerto
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-08-14)Bronkopneumonia atau juga disebut pneumonia lobular merupakan peradangan lokal pada parenkim paru yang biasanya menyerang bronkus dan alveoli di sekitarnya yang ditandai dengan adanya sekret, batuk produktif, ronkhi ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN MASALAH MOBILITAS FISIK MELALUI PENERAPAN RANGE OF MOTION (ROM) PASIF PADA PASIEN CEREBROVASCULAR ACCIDENT (CVA) BLEEDING DI RUANG MAWAR PINK RSUD SIDOARJO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-10-02)Latar Belakang: Stroke masih menjadi salah satu masalah utama kesehatan, bukan hanya di Indonesia namun di dunia. Stroke Hemoragik adalah stroke yang terjadi akibat perdarahan otak yang terjadi karena pecahnya pembuluh ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN GANGGUAN INTEGRITAS KULIT MENGGUNAKAN TERAPI LOTION PADA PASIEN GAGAL GINJAL KRONIK DI RUANG HCU MAWAR PINK RSUD SIDOARJO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-10-02)Ginjal kronis atau chronic kidney disease merupakan penyakit dimana seseorang mengalami penurunan fungsi pada ginjal, ketika fungsi ginjal menurun mengartikan kondisi mengarah pada kerusakan ginjal. Limbah dari tubuh yang ... -
Analisis Asuhan Keperawatan Jiwa Pada Pasien Skizofrenia Dengan Masalah Isolasi Sosisal Melalui Penerapan Terapi Social Skill Training (SST) Di RS Jiwa Menur Surabaya(
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-09-26)Isolasi social merupakan kondisi kesendirian yang dialami individu dan dipersepsikan disebabkan oleh orang lain. Ketidakmampuan mengungkapkan perasaan yang dirasakan oleh klien dapat membuat klien marah. Salah satu terapi ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN POST OPERASI HERNIA DENGAN MASALAH NYERI AKUT MELALUI INTERVENSI TERAPI MUSIK DI RSUD SIDOARJO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-07-26)Nyeri merupakan keluhan umum yang sering dirasakan pada pasien post operasi. Hal tersebut terjadi karena terputusnya kontinuitas jaringan akibat prosedur pembedahan. terapi musik merupakan terapi nonfarmakologis untuk ... -
ANALISIS KEPATUHAN KOMUNIKASI SBAR DALAM PROSES TIMBANG TERIMA PASIEN DI RUANG BLOK E RS EMMA MOJOKERTO
(PERPUSTAKAAN BINA SEHAT PPNI, 2023-09-27)Komunikasi SBAR merupakan metode atau cara terstruktur untuk menyampaikan informasi penting yang membuutuhkan perhatian, tindakan segera, meningkatkan kerja sama yang efektif sehingga peluang keselamatan pasien meningkat. ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN ANAK DENGAN RIWAYAT KEJANG DEMAM MELALUI PEMBERIAN KOMPRES HANGAT DI RSU ANWAR MEDIKA SIDOARJO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-09-26)Hipertermia adalah peningkatan suhu tubuh sehubungan dengan ketidakmampuan tubuh untuk meningkatkan pengeluaran panas atau menurunkan produksi panas. Kejang demam adalah bangkitan kejang yang terjadi pada kenaikan suhu ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DIABETES MELLITUS DENGAN MASALAH GANGGUAN POLA TIDUR MELALUI PEMBERIAN INTERVENSI AROMATERAPI LAVENDER DI RSUD IBNU SINA GRESIK
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-10)Diabetes melitus adalah kondisi disfungsi metabolisme jangka panjang yang ditandai dengan peningkatan kadar gula darah, yang disebabkan oleh ketidakseimbangan antara suplai dan kebutuhan glukosa, yang kemudian digunakan ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH DENGAN HIPERVOLEMI MELALUI PENERAPAN INTERVENSI MENGHISAP ES PADA PASIEN CKD DI RSUD BANGIL
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-08-03)Cronic kidney disease ialah suatu gangguan fungsi pada ginjal dimana kemampuan tubuh untuk menjaga metabolisme, keseimbangan cairan, dan elektrolit terganggu. Suhu lingkungan dapat memengaruhi hypervolemia, kondisi lain ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN BERSIHAN JALAN NAFAS PADA PASIEN PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIS (PPOK) DENGAN ACTIVE CYCLE OF BREATHING TECHNQUE (ACBT) DI RSUD IBNU SINA GRESIK
(Perpustakaaan Universitas Bina Sehat, 2023-07-31)Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) merupakan kondisi paru-paru yang ditandai dengan pembatasan aliran udara yang bersifat tidak reversible dan berkembang secara progesif, sehingga resiko menjadi penyebab kematian. ... -
Analisis Asuhan Keperawatan Pada Pasien TB Paru Dengan Masalah Pola Napas Tidak Efektif Melalui Pemberian Pursed-Lips Breathing
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-07-26)TB paru merupakan suatu jenis penyakit menular yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium Tuberculosis yang menyerang paru-paru. Sesak nafas adalah keluhan utama yang paling sering dirasakan oleh pasien TB paru. Masalah ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PADA ANAK DENGAN TYPHOID MENGGUNAKAN INOVASI INTERVENSI TEPID SPONGE BATH UNTUK MENURUNKAN SUHU TUBUH ANAK DI RSUD DR. WAHIDIN SUDIRO HUSODO MOJOKERTO
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-07-26)Demam typhoid merupakan penyakit yang disebabkan oleh bakteri Salmonella typhi yang mudah menyerang anak dengan rentang usia 3-19 tahun karena kekebalan tubuh pada anak usia ini masih belum kuat. Adanya infeksi bakteri di ... -
ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK PADA LANSIA PENDERITA HIPERTENSI DENGAN NYERI AKUT MELALUI PENERAPAN HEAD MASSAGE DAN PEMBERIAN REBUSAN DAUN SALAM DI PANTI WERDHA MOJOPAHIT
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-08-04)Hipertensi adalah suatu penyakit dengan perhatian pokok yang bisa menyerang kelompok usia berapapun salah satunya adalah usia lansia dimana penderita hipertensi setiap tahunnya mengalami kenaikan dan peningkatan. Hipertensi ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PADA KASUS CVA INFARK DENGAN MASALAH GANGGUAN KOMUNIKASI VERBAL MELALUI PENERAPAN TERAPI VOKAL DI RUANG ANGGREK RSUD BANGIL
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-08-09)CVA merupakan suatu penyakit cerebrovascular dimana terjadinya gangguan fungsi otak yang berhubungan dengan penyakit pembuluh darah yang mensuplai darah ke otak. Berdasarkan studi pendahuluan yang dilakukan pada tanggal ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN PADA STROKE HEMORAGIK DENGAN MASALAH PENURUNAN KAPASITAS ADAPTIF INTRAKRANIAL MELALUI POSISI ELEVASI 30 DERAJAT DI RUANG ANGGREK RSUD BANGIL
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat, 2023-08-08)Peningkatan tekanan intra kranial pada pasien stroke merupakan kedaruratan yang harus diatasi dengan segera. Ketika tekanan meninggi, subtansi otak ditekan. Fenomena sekunder disebabkan gangguan sirkulasi dan edema yang ... -
ANALISIS ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN ELIMINASI URIN PADA PASIEN BENIGN PROSTALIC HYPERPLASIA DENGAN TERAPI KEGEL EXERCISE DI RSUD IBNU SINA GRESIK
(Perpustakaan Universitas Bina Sehat PPNI, 2023-09-26)Benigna Prostat Hiperplasia adalah pembesaran progresif dari kelenjar prostat, bersifat jinak disebabkan oleh hyperplasia beberapa atau semua komponen prostat yang mengakibatkan penyumbatan uretra pars prostatika. Tujuan ...